5.1 Kesimpulan Penelitian
Berdasarkan hasil analisa di
atas, maka dapat disimpulkan bahwa :
1.
Dari hasil observasi terhadap 50 responden , didapat bahwa
dari hasil analisis Chi Square Hitung (63,1579) > dari Chi Square Tabel
(23,5418), maka tolak Ho, dan terima Ha. Jadi konsumen
merasa puas terhadap pelayanan atau kinerja yang telah diberikan baik itu dalam
dimensi keandalan, daya tanggap, keyakinan, empati, berwujud.
2.
Dari hasil Chi Square, dapat diketahui bahwa kinerja pelayanan yang diberikan
sudah cukup bagus baik dari dimensi keandalan, daya tanggap, keyakinan, empati,
dan berwujud.
5.2 Saran
Meskipun kinerja pelayanan yang
telah diberikan sudah dapat dikatakan baik dan pasien merasa puas terhadap
pelayanan yang diberikan baik dalam dimensi keandalan, daya tanggap, keyakinan,
empati, dan berwujud, maka diharapkan seluruh pegawai rumah sakit dapat tetap
bertahan dan meningkatkan kinerja yang dijalankan untuk menjaga loyalitas
pelanggan. Bila hal ini tetap dilakukan dengan baik, maka akan di prediksi
bahwa jumlah pasien atau pelanggan yang akan menggunakan jasa pelayanan Rumah Sakit akan meningkat.
Referensi :
- http://liasetianingsih.wordpress.com/2010/12/06/jurnal-metode-riset-analisis-pembahasan/#more-321
Tidak ada komentar:
Posting Komentar